Kata- Kata Bijak


Tidak ada kebaikan ibadah yang tidak ada ilmunya

dan tidak ada kebaikan ilmu yang tidak dipahami

dan tidak ada kebaikan bacaan kalau tidak ada perhatian untuknya

 

Hendaklah kamu lebih memperhatikan tentang bagaimana amalan itu diterima dari pada banyak beramal, karena sesungguhnya terlalu sedikit amalan yang disertai takwa. Bagaimanakah  amalan itu hendaknya diterima.

Komentar